Sawarna Pantai

Seringkali hal yang tidak direncanakan itulah yang berjalan paling asyik. Tanpa rencana panjang, kedatangan Pilot Alion mengantar kita yang ada berjalan-jalan ke Sawarna.

Itu memang ide saya, pilot menyuruh cek-cek tempat wisata yang bagus sekitar Jakarta. Mr. Google menjawab dan google maps menuntung kami melalui perkampungan yang membuat kami sampai lama di Sawarna. Akhirnya kami putuskan bermalam, dan thats very good idea.

Kami yang pergi berjumlah 8 orang dalam 1 mobil 😁

Leave a comment